Online

Dijual Hak Pakai Villa Pribadi 2 Kamar di Pusat Metropolitan di Seminyak. - BHI226B


Seminyak Beachside & center
1.650.000.000
leasehold
Kamar Tidur : 2
Kamar Mandi : 2
Luas Tanah : 230 m²
Luas Bagunan : 150 m²
Masa Sewa : 22 tahun

Dijual Hak Pakai Villa Pribadi 2 Kamar di Pusat Metropolitan di Seminyak. - BHI226B

Seminyak merupakan kawasan pusat yang populer. Berada di kawasan pemukiman ini menawarkan akses berjalan kaki ke Pusat keramaian. Anda akan mendapati diri Anda di kawasan pemukiman yang menawarkan nuansa pemukiman modern yang harmonis. 


Villa seluas 150m2 persegi ini akan dibangun dengan gaya modern minimalis.Villa yang dibangun dengan 2 lantai ini memiliki area umum seperti ruang tamu, ruang makan dan dapur yang terbuka. Area dalam menawarkan ruangan yang luas dengan desain interior yang menawan. Setiap ruangan umum telah dilengkapi perabotan dan peralatan modern seperti sofa, meja makan, TV, dan peralatan dapur fungsional.

Villa ini memiliki 2 kamar tidur yang memiliki fasilitas lengkap seperti ranjang, TV, Lemari, Meja, dan kamar mandi yang sangat menawan lengkap dengan bak mandi di kamar utama. Kamar di lantai 2 juga memiliki balkon.

Villa yang dibangun diatas lahan seluas 230m2 ini juga menawarkan area luar seperti teras, kolam renang (6,5x4), dan taman minimalis yang dipenuhi tanaman tropis. Anda dapat bersantai di area luar villa ataupun melakukan aktivitas seperti olahraga dan yoga.

Fasilitas keseluruhan yang ditawarkan adalah tenaga listrik yang besar (5500), sumber air sumur, Internet koneksi, TV kabel, dan 2 unit AC. Villa ini sangat lengkap membuat Anda tidak ingin meninggalkan villa.
 

Namun jika Anda ingin menikmati daerah sekitar villa, villa juga memiliki Lokasi yang strategis. Pantai Legian hanya 5 menit berkendara dan Pantai Double Six hanya 10 menit berkendara. Pusat keramaian seperti swalayan seperti Bintang supermarket, restoran seperti Ryoshi house of jazz dan cafe dapat dijangkau dengan 5 menit berkendara. Jika ingin ke pusat perbelanjaan dan pusat hiburan malam anda Dapat berkendara 10 menit ke Jl Oberoi yang terkenal dengan restoran, night club seperti La Favela dan pertokoan seperti Seminyak Village.

Jika ingin menikmati suasana Canggu dengan pantai dan klubnya yang terkenal Anda dapat kesana dengan 15 menit berkendara. Bandara hanya berjarak 20 menit berkendara.

Villa menakjubkan ini sangat cocok bagi Anda yang ingin berinvestasi. Seminyak merupakan kawasan populer dengan tingkat kunjungan dan hunian yang tinggi. Villa Cantik yang telah memiliki IMB Pondok Wisata ini menawarkan 22 tahun masa sewa.

Biaya Bulanan

Biaya Bulanan Untuk Sewa Tahunan

Informasi Umum

Luas Tanah : 230 m²
Luas Bagunan : 150 m²
Tingkatan Lantai : 1
Pemandangan : Kolam Renang & Taman
Style / Desain : Modern
Lingkungan : Pariwisata
IMB : Pondok Wisata
Masa Sewa : 22 tahun

Indoor

Ruang Tamu : Opened
Ruang Makan : Opened
Dapur : Opened
Kamar Tidur : 2
Kamar Mandi : 2
Kamar Mandi Pribadi : 2
Gudang : Ya

Outdoor

Kolam Berenang : Ya
Kebun : Ya
Luas Kolam Berenang : 6.5x4

Fasilitas

Furnitur : Lengkap
Daya Listrik (watt) : 5.500
Air Conditioner : 2
Sumber Air : Sumur Bor
Internet : Fiber Optic
Parkir : Terbuka

Properti yang serupa

Area: Canggu

Sub Area: Berawa

Kamar Mandi : 3

Luas Tanah : 300 m²

Luas Bagunan : 250 m²

Ruang Tamu : Opened/Enclosed

Masa Sewa : 5 tahun

5Min driving to the beach

Area: Canggu

Sub Area: Batu Bolong / Echo Beach

Kamar Mandi : 1

Luas Tanah : 90 m²

Luas Bagunan : 64 m²

Ruang Tamu : Opened

Masa Sewa : 24 tahun

Newly built 1km from the beach